Kenali Free Float Saham dan Dampaknya Disini!

Berkecimpung di dunia investasi atau trading saham memang suatu hal yang menyenangkan. Tidak hanya sekadar mendapat berbagai imbal hasil, namun aktivitas tersebut juga dapat mengamankan kondisi keuangan secara mudah. Akan tetapi, menjalankan berbagai aktivitas trading dan investasi saham tidak semudah yang dibayangkan. Bahkan ada banyak istilah yang wajib dipahami bagi Smart People yang sedang belajar … Read more

Mengenal Chart Pattern Ascending dan Descending Triangle

Melakukan analisis tentu menjadi salah satu hal yang Smart People lakukan apabila sedang belajar trading saham maupun yang tengah menjalankan aktivitas berinvestasi saham. Adapun salah satu analisis yang dilakukan adalah pada pola pergerakan suatu harga saham. Yang perlu dipahami, setiap pergerakan suatu harga akan ditampilkan dalam sebuah grafik dengan pola-pola tertentu sebagai perkiraan posisi harga. … Read more

Sudah Tahu Cara Membeli Saham? Apa Saja Tahapannya?

Saham sebagai salah satu instrumen investasi saat ini, dari hari ke hari, terus bertambah peminatnya. Hal ini merupakan langkah yang baik, mengingat di Indonesia sendiri, masih sedikit generasi millennial yang berkecimpung di dunia saham. Cara investasi saham sebenarnya terbagi menjadi dua, yaitu trading dan investasi. Trading merupakan kegiatan jual-beli saham. Untuk menjadi salah satu investor … Read more

Bedanya Trading Jangka Pendek dan Jangka Panjang, Kamu Tipe yang Mana, Nih?

Aktivitas trading sendiri terbagi ke dalam jangka pendek dan jangka panjang. Kalau perbandingannya terlihat dari lamanya transaksi berlangsung, nyatanya masing-masing tipe ini punya perbedaan signifikan yang mempengaruhi gaya trading.  Biar lebih jelas, simak perbandingan keduanya di artikel berikut ini.  Tipe Trader Berdasarkan Lamanya Transaksi Trader jangka pendek: Perbedaan rentang waktu antara trading jangka pendek dan … Read more

Pilih Trading Saham Atau Reksa Dana Bagi Pemula?

Investasi di pasar modal saat ini sudah semakin banyak digandrungi oleh berbagai pihak, termasuk anak-anak muda. Selain karena banyaknya ajakan di berbagai sosial media, hal ini juga karena ada berbagai imbal hasil yang bisa didapatkan dengan cepat pada transaksi tersebut. Selain trading saham, instrumen reksa dana juga menjadi salah satu transaksi yang banyak diminati. Sama-sama … Read more

Apakah Trading Saham Dapat Dilakukan Jika Belum Punya Pekerjaan?

Tidak bisa dipungkiri, trading saham kini makin populer kala COVID-19 melanda. Lapangan pekerjaan yang menipis, PHK dimana-mana, dan kebutuhan finansial darurat seakan membuat banyak orang memilih trading sebagai solusinya. Namun, bila kamu belum punya pekerjaan apakah trading menjadi satu solusi finansial? Perlu kamu tahu, trading saham adalah aktivitas jual beli yang cukup beresiko. Tidak ada … Read more

Kenali Saham Blue Chip Saat Trading Saham Online di Indonesia

Kini, trading saham online sudah mulai dilirik banyak orang, terutama bagi mereka yang baru terjun di dunia efek. Trading saham kini tentunya semakin menantang, terutama karena pandemi yang menyerang berbagai sektor bisnis di Indonesia. Pandemi bahkan berdampak besar pada semua harga saham yang tercatat di Bursa Efek Indonesia (BEI), atau yang dikenal dengan Indeks Harga … Read more

3 Alasan Buka Akun Investasi di Aplikasi Trading Saham RHB Tradesmartid

Memilih saham sebagai instrumen investasi saat ini adalah salah satu pilihan yang tepat untuk mencapai berbagai tujuan keuangan seperti memiliki aset, terpenuhinya tabungan pensiun, dan mempersiapkan dana pendidikan anak di masa mendatang. Dalam transaksi jual-beli saham, investor bisa dibantu oleh pialang (broker) yang akan membantu memfasilitasi transaksi yang sesuai dengan perusahaan yang membutuhkan modal dengan … Read more

Tips Diversifikasi Investasi Untuk Trading Saham Online

Trading dalam bentuk investasi saham online ataupun secara langsung acapkali dipandang sebagai salah satu investasi dengan risiko besar namun diikuti dengan manfaat yang tidak kalah besar. Tidaklah mengherankan jika kemudian banyak investor mulai mencari berbagai strategi, salah satunya seperti diversifikasi. Diversifikasi sejatinya merupakan hal yang simple dan sebaiknya dilakukan oleh semua investor. Ibarat pepatah “jangan … Read more

7 Kebiasaan Buruk Saat Investasi Saham, Hindari!

Investasi dan trading saham terbilang punya level risiko yang cukup tinggi bila dibandingkan jenis instrumen lainnya. Walau begitu, tidak sedikit investor saham, khususnya pemula, yang melakukan beberapa kebiasaan buruk sehingga mereka lebih riskan terkena kerugian. Mengenali dan memahami kebiasaan buruk adalah salah satu cara kita bisa meminimalisir kerugian dan meningkatkan manfaat saat menanamkan modal di … Read more